1.jpg
Vol. 20 No.1, Januari 2012
 
 
BIBLIOGRAFI MENGENAI GAMBUT DAN TOPIK TERKAIT DI INDONESIA DAN WILAYAH SEKITARNYA
Posted at 05-09-2006 | 14:48:27
11.jpg
Download : Buku Bibliografi Gambut.pdf
Climater Change, Forest Fire and Peatlands in Indonesia (CCFPI), merupakan proyek yang berkaitan dengan serapan karbon dan dibiayai melalui Dana Pembangunan dan Perubahan Iklim Kanada. Proyek ini dirancang untuk meningkatkan pengelolaan berkelanjutan pada hutan dan lahan gambut di Indonesia agar kapasitasnya dalam menyimpan dan menyerap karbon meningkat serta mata pencaharian masyarakat disekitarnya menjadi lebih baik. Kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan dalam proyek ini, baik ditingkat lokal maupun nasional, dikaitkan dengan usaha-usaha perlindungan dan rehabilitasi hutan dan lahan gambut. dalam pelaksanaanya di lapangan, proyek ini menerapkan pendekatan-pendekatan yang bersifat kemitraan dengan berbagai oihak terkait dan dengan keterlibatan yang kuat dari masyarakat setempat
Current Projects
POLLING
Terkait dengan issue perdagangan karbon, informasi apakah yang ingin anda ketahui?
Metode penghitungan karbon
Penyusunan dokumen dan desain proyek
Mekanisme dan standard perdagangan karbon

Lihat Hasil

Biodiversity
Wetlands Sites
read more >>>
Indonesian Mangrove
read more>>>
Wetlands at UN Climate Conference in Bali
Programme Wetlands International in Bali
Our goals for the UN Climate Conference (COP13)
Wetlands Day Presentation
Film: peat alert: peatland loss fuels climate change